• Memeriksa...
  • Billie Ellish Kolaborasi Bareng Nike, Luncurkan Air Force 1 Low

        Billie Ellish Kolaborasi Bareng Nike, Luncurkan Air Force 1 Low

        Kolaborasi apa lagi nih yang dibawa Nike bareng musisi?

        Siapa yang nggak kenal sama Billie Ellish. Penyanyi yang melejit lewat lagu “Bad Guy” ini memang udah nggak diraguin lagi kualitas bermusiknya. Nah, nggak cuma bermusik, kali ini penyanyi asal Amerika Serikat tersebut juga berkolaborasi dengan brand sepatu kenamaan, Nike.

        Pada kolaborasinya kali ini, Nike meluncurkan Air Force 1 Low Sneakers warna putih yang catchy abis. Bukan hanya warnanya yang keren, sepatu ini juga hadir dengan heavy patchwork, yang pastinya sesuai banget sama karakter dari si Billie.

        Selain itu, sepatu dengan warna “putih” mengusung merek Nike Swoosh yang berada di bagian outer upper dan logo Eilish Blohsh di lace dubraes-nya. Dan serunya lagi, sepatu ini juga hadir dalam size wanita lho ENtizen.

        Nah, buat kamu yang tertarik buat ngoleksi sneakers kolaborasi bareng Billie Ellish ini, kamu bisa pasang alarm nih. Karena sepatu ini bakal rilis di 23 Maret 2023 mendatang. Buat harganya sendiri berkisar antara $130 atau sekitar IDR 2 juta. 

        untitled-design-2023-02-09t115113-953-1536x864.webp

        (Foto: twitter.com/soleretriever)

        (Foto: billboard.com)

        • Suka
        • Bagikan
          • Lapor
        • Memuat artikel lainnya...